Tips Hemat Puasa (2) : Kiat Mudik Hemat
Separuh sudah perjalanan Ramadhan kita lewati. Semoga 15 hari pertama di Bulan Suci yang telah kita lewati kemarin tidak berjalan dengan sia – sia. Ada banyak kebaikan dan manfaat yang kita tebar, sehingga rahmat dan limpahan karunia dariNya selalu menaungi setiap langkah kita. Nah, menjelang berakhirnya Ramadhan biasanya masyarakat perkotaan sudah disibukkan dengan persiapan Mudik… Read More »